Kalau kita sadari sebenarnya bumi kita itu indah!
Walaupun biasanya di sekitar kita tampak kumuh, kotor, jorok, menjijikkan, dsb. Tetapi kalau dilihat dari posisi yang lain contohnya seperti dari udara (kan biasanya kita lihatnya dari tempat kita berdiri, tapi yaa gak tau lagi yang biasa liat yang bersih dan nggak kumuh) bumi kita terlihat indah. Apalagi jika dibandingkan dengan planet-planet lain di tata surya kita. Coba perhatikan gambar di bawah ini.......
tuh biar kecil bumi kita masih lebih indah dibanding yang lain
Bagus kan..
Tapi itu kalau lihat bumi secara keseluruhan. Nah sekarang bagaimana jika kita ingin mendapatkan suatu area?
Google Earth memberikan solusinya. Dengan fitur-fitur terbaru dari Google Earth 5, misalnya kita dapat mengatur waktu pengambilan gambar bumi tersebut. Jadi paling nggak kita tau sejarahnya. Selain itu yang baru di Google Earth adalah kita bisa melihat ke dasar laut. bukan dari atas, tetapi seolah-olah kita masuk ke dalam laut. Dan masih banyak yang lainnya. Nah bagi yang mau download bisa klik linknya di sini.
Download Google Earth 5
Terus kalau males download gimana??
Kalau yang langsung dari web tanpa download juga ada. Jadi tenang aja buat yang internetnya nggak bisa download, lemot buat download, atau yang lain, tenang aja ada yang nyediain tanpa download, contohnya:
1. Google Maps
2. Yahoo Maps
3. Wikimapia
Yang lain juga ada. Tapi yang saya post itu aja dulu.
Kemudian bagi yang gak butuh liat bumi tapi pingin lihat angkasa luar dan seluruh isi beserta penamaanya, saya juga menyediakan solusinya yaitu dengan program Celestia.
Download Celestia di sini
Program ini jarang kedengaran dan kurang dikenal secara luas. Tetapi sangat menarik untuk mempelajari semua yang telah diciptakan oleh Tuhan YME kepada kita. Dan kita harus mensyukurinya, OK!!
16 Juni 2009
Our Earth and Neighbours
09.58
Unknown
0 comments:
Posting Komentar